Mortar Utama MU-408 POWER POOL Nat Kolam di Malang dan cara Aplikasi
- Tahan terhadap tekanan air dan chemical agent
- Mengandung material special binder sehingga tidak mudah retak
- Mengandung biocide yang berfungsi menahan pertumbuhan jamur
- Tahan terhadap UV sehingga warna terpelihara lebih lama
- Memiliki ketahanan gesek/anti abrasi yang tinggi
- Tahan terhadap temparatur -400C – 1000C, cocok untuk area sauna, steam room dan spa
Standar Acuan Produk
Penggunaan
Daya Sebar
Ukuran Mosaik/Keramik | Lebar Nat | Daya Sebar (m2/2kg) |
---|---|---|
50X50X4 (mosaik) | 3 mm | 2,6 |
50X50X4 (mosaik) | 4 mm | 2 |
50X50X4 (mosaik) | 5 mm | 1,6 |
50X50X4 (mosaik) | 8 mm | 0,8 |
50X50X4 (mosaik) | 3 mm | 1,1 |
50X50X4 (mosaik) | 4 mm | 0,8 |
50X50X4 (mosaik) | 5 mm | 0,7 |
50X50X4 (mosaik) | 8 mm | 0,4 |
200 x 200 x 4 (keramik) | 3 mm | 6 |
200 x 200 x 4 (keramik) | 4 mm | 4,5 |
200 x 200 x 4 (keramik) | 5 mm | 3,6 |
200 x 200 x 4 (keramik) | 8 mm | 2,2 |
Persiapan
- Siapkan tempat kerja & permukaan yang akan diisi celahnya.
- Bersihkan dasar permukaan dari serpihan, kotoran & minyak yang dapat mengurangi daya rekat adukan.
Pengadukan
- Tuang air sebanyak 420-450 ml untuk kantong MU-408 PowerPool (2 kg).
- Masukan adukan kering MU-408 ke dalam bak adukan berisi air.
- Aduk hingga merata dan tercampur homogen.
- Tunggu adukan tersebut selama 2 menit sebelum diaplikasi.
Cara Aplikasi
- Aplikasikan adukkan MU-408 PowerPool tersebut pada celah nat yang diinginkan.
- Ratakan permukaan nat dengan permukaan mosaik, keramik atau granit dengan menggunakan kape karet dengan arah diagonal.
- Kemudian bersihkan permukaan keramik atau granit dari sisa-sisa adukan nat yang menempel dengan spons.
- Gunakan nat spacer untuk mendapatkan tebal spasi nat keramik yang sama.
Penyimpanan
Kemasan
Masa Kadaluarsa
Data Teknis
Bentuk | Powder |
Warna | Sesuai pilihan |
Perekat | Semen Portland |
Bahan pengisi (filler) | Guna meningkatkan kepadatan serta mengurangi porositas bahan adukan. |
Bahan tambahan (Additive) | Bahan tambahan yang larut dalam air guna meningkatkan kelecakan / workability dan daya rekat. |
Kebutuhan air | 420 – 450 ml / pouch 2kg |
Tebal Aplikasi | ± 2-10 mm |
Menara Sudirman Lantai 11 Jl. Jendral Sudirman Kav. 60, Jakarta 12160.
Ruko Villa Bukit Mas RB-22, Jl Abdul Wahab Siamin
Toll free: 0800 1888868
Tidak ada komentar: